Ciri ciri demokrasi liberal?
ciri ciri sistem pemerintahan parlementer?
mohon dibantu:)))
1. bebas beragama, bahkan tidak beragama. cenderung memikirkan kehidupan duniawi.
2. bersifat individualisme, yakni mementingkan diri sendiri
3. Tidak adanya aturan, Hak Asasi mengutamakan kebebasan. (karena itu bebas berjudi.)
4. tidak memberikan kebebasan kepada kaum minoritas.
ciri-ciri sistem pemerintahan parlementer:
1. Perdana menteri adalah kepala pemerintahan dan Presiden/Raja adalah kepala negara.
2. Eksekutif presiden ditunjuk oleh badan legislatif, sedangkan untuk
presiden/raja diseleksi menurut undang-undang yang berlaku di negara
tersebut.
3.Perdana menteri memiliki hak prerogratif untuk mengangkat dan
memberhentikan pejabat-pejabat(Menteri) yang memimpin departement dan
non departement.
4.Pejabat-pejabat(Menteri) hanya bertanggung jawab kepada kekuasaan legislatif.Kekuasaan eksekutif bertanggung jawab kepada kekuasaan legislatif.
5. Kekuasaan eksekutif dapat dijatuhkan oleh legislatif.
1. kontrol terhadap negara, alokasi sumber daya alam dan manusia dapat terkontrol
2. kekuasaan eksekutif di batasi secara konstitusional
3. kekuasaan eksekutif dibatasi oleh peraturan perundang undangan
4. kelompok minoritas agama, etnis boleh berjuang untuk memperjuangkan dirinya
ciri ciri sistem pemerintahan parlementer
1. badan legislatif atau parlemen dipilih langsung oleh rakyat
2.anggota parlemen terdiri atas orang orang dari partai politik
3. pemerintah atau kabinet terdiri dari para menteri dan perdana menteri