Ciri ciri larutan elektrolit kuan dan elektrolit lemah
Jawaban :
Ciri – ciri larutan elektrolit kuat adalah
1. Senyawa ion
2. Senyawa kovalen polar
3. Larutan asam atau basa kuat
4. Larutan garam (asam kuat + basa kuat)
5. Terionisais sempurna
6. Daya hantar listrik yang baik
7. Derajat ionisasi (α) = 1
8. Ciri percobaan : nyala lampu terang dan banyak gelembung gas
Ciri – ciri larutan elektrolit lemah adalah
1. Senyawa kovalen polar
2. Larutan asam atau basa lemah
3. Terionisasi sebagian
4. Daya hantar listrik yang buruk
5. Derajat ionisasi (α) sebesar 0 < α < 1
6. Ciri percobaan : nyala lampu redup, sedikit gelembung gas atau lampu tidak menyala, sedikit gelembung gas