Ciri ciri tumbuhan penyusun hutan mangrove
Jenis pepohonan yang related terbatas.Akar pepohonan terbilang unik sebab berbentuk layaknya jangkar dengan melengkung juga menjulang di bakau atau Rhizphora Spp.Terdapat beberapa pohon yang akarnya mencuat secara vertical layaknya pensil di pidada atau Sonneratia dan juga api-api atau Avicennia Spp.Terdapat biji atau propagul dengan sifat vivipar atau mampu melakukan proses perkecambahan pada kulit pohon.Sementara itu, ciri-ciri khusus dari habitat hutan mangrove antara lain:Wilayah tanah yang tergenang secara periodic atau berkala.Tempat tersebut juga mendapat aliran air tawar yang cukup dari daratan.Wilayah tersebut terlindung dari gelombang besar juga arus pasang surut laut yang kuat.Air di wilayah tersebut memiliki kadar garam payau.