Ciri teks laporan hasil pengamatan adalah . . . .
Jangan LUPA TINGGALKAN like❤ nya
Teks laporan hasil pengamatan bisa disebut juga dengan Teks Observasi/Karya ilmiah. Teks ini bertujuan untuk memperoleh hasil dari suatu pengamatan yang dilakukan. Teks ini biasanya menggunakan beberapa ciri-ciri yaitu :
1. Menggunakan Bahasa bersifat Ilmiah/Istilah ilmiah
2. Menggunakan Bahasa yang baku
3. Memiliki struktur yang jelas dan lengkap
4. Memiliki bahasa yang bersifat informatif
Detail Materi :
Mapel = Bahasa Indonesia
Bab = Teks Hasil Observasi/Pengamatan
Kelas = 9 SMP
Kata Kunci = Teks Observasi, Teks Pengamatan, Karya Ilmiah, ciri-ciri teks laporan pengamatan