Coba kamu sebutkan tanda-tanda yang dimiliki oleh uang kertas yang asli!
Jawaban:
1.memiliki tanda air (watermark)
2.terdapat benang pengamannya
3.cetakan intaglio yaitu kertas terasa kasar saat diraba.Ini dikhususkan bagi tunanetra
4.gambar saling isi yaitu ketika dihadapkan ke cahaya akan tampak gambar lagi
semoga membantu
maaf kalo salah