Contoh gagasan pada teks pidato​

Posted on

Contoh gagasan pada teks pidato​

Jawaban Terkonfirmasi

Berikut ini adalah contoh dari gagasan teks pidato:

Contoh 1

Pembelajaran daring sampai dengan tahun ajaran baru 2021/2022 masih menjadi pilihan yang efektif bagi semua sekolah. Guru dan siswa masih belum bisa melakukan pembelajaran tatap muka secara tatap muka langsung. Lonjakan yng sangat tinggi korban dari keganasan virus varian delta semakin memprihatinkan. Kasus dari penderita Covid 19 yang meningkat tajam. Pihak dari pemerintah memutuskan untuk pembelajaran tatap muka yang rencananya akan diselenggarakan yaitu pada awal tahun ajaran baru yang pada akhirnya harus dibatalkan.

Contoh 2

Bagi sebagian para siswa pembelajaran daring ini terasa sangat membosankan. Metode pembelajaran yang masih minim mengajak siswa untuk mengeksplor kemampuannya yaitu hanya dengan nya duduk dengan mengamati layar laptop dan mendengar penjelasan guru. Sama halnya dengan cara memindahkan metode ceramah guru di sekolah ke layar zoom, google meet, atau google teams. Setelah memberikan penjelasan, guru akan meminta siswa menjawab latihan-latihan soal. Padahal selama ini anak-anak sangat menyukai dan mersa nyaman dengan pembelajaran yang menantang dan berbasis aktivitas.

Pembahasan

Teks pidato adalah ekspresi pemikiran dalam bentuk kata-kata yang ditujukan kepada banyak orang  atau wacana yang disiapkan untuk diucapkan di depan audiens. Dengan demikian, teks pidato dapat diartikan sebagai teks yang berisi pemikiran, gagasan, ungkapan  pendapat, dan pengetahuan sendiri tentang sesuatu yang  akan diteruskan kepada banyak orang di kemudian hari. Orang yang berpidato  disebut pembicara. Bahasa itu sendiri memiliki beberapa tujuan dalam penyampaiannya.

Pelajari lebih lanjut

  • Materi penjelasan tentang cara membuat teks pidato yaitu pada link

        brainly.co.id/tugas/28355

  • Materi penjelasan tentang contoh teks pidato yaitu terdapat pada link

       brainly.co.id/tugas/4261214    

  • Materi penjelasan tentang teks pidato yaitu terdapat pada link

       brainly.co.id/tugas/17816095

Detail Jawaban

Kelas     : 9

Mapel    : Bahasa Indonesia

Bab        : Bab 7 – Pidato

Kode      : 9.1.7

#TingkatkanPrestasimu

#SPJ3