Contoh kalimat perintah positif dan negatif

Posted on

Contoh kalimat perintah positif dan negatif

Kalimat Positif:
Saya sehat karena rajin berolahraga
Makan bakso membuat saya kenyang
Saat kondisi tubuh mulai lemah, tubuh akan lebih mudah terserang penyakit
Alhamdulillah nilai ulangan saya tuntas
Buku karya Whasington Irving memiliki kualitas kertas yang bagus
Baju yang kotor tolong segera dicuci
Mohon diam saat acara berlangsung
Krisis ekonomi tahun ini membuat harga sembako mahal
Suasana pasar malam minggu ini sepi dibandingkan minggu kemarin
Anak yang pintar memiliki teman lebih banyak
Semua rumah tampak gelap akibat pemadaman listrik bergilir
Badan yang gemuk tidak mengganggu aktivitasnya sebagai atletik
Penampilannya hari ini sangat berantakan
Gaya busana dengan memakai rok pendek menjadi trend di tahun 2014
Jangan membuka buku saat ujian berlangsung

Kalimat Negatif:
Saya tidak sakit karena rajin berolahraga
Makan bakso membuat saya tidak lapar
Saat kondisi tubuh mulai tidak kuat, tubuh akan lebih mudah terserang penyakit
Alhamdulillah nilai ulangan saya tidak remidi
Buku karya Whasington Irving memiliki kualitas kertas yang tidak buruk
Baju yang tidak bersih tolong segera dicuci
Dilarang berbicara saat acara berlangsung
Krisis ekonomi tahun ini membuat harga sembako tidak murah
Suasana pasar malam minggu ini tidak ramai dibandingkan minggu kemarin
Anak yang tidak bodoh memiliki teman lebih banyak
Semua rumah tampak tidak terang akibat pemadaman listrik bergilir
Badan yang tidak kurus tidak mengganggu aktivitasnya sebagai atletik
Penampilannya hari ini sangat tidak rapi
Gaya busana dengan memakai rok tidak panjang menjadi trend di tahun 2014
Saat ujian berlangsung semua buku ditutup

Tolong buatkan saya kopi (positif)
tolong jangan menyentuh panci panas itu (negatif)