Contoh kasus yang terkandung dalam surat al kahfi ayat 29
Isi kandungan Q.S. Al-Kahfi ayat 29
Manusia adalah ciptaan Allah swt yang sempurna, dimana manusia diberi akal dan pikiran untuk membedakan antara yang baik dan buruh, untuk menentukan pilihan mau beriman kepada Allah atau memilih kafir dan tidak beriman kepada Allah swt. Dalam ayat ini Allah swt berfirman bahwa kebenaran itu datangnya dari Allah swt, dan Allah swt akan memberikan petunjuk (hidayah) kepada siapa yang dikehendaki-Nya. Untuk itu Nabi SAW diperintahkan untuk memberikan kebebasan kepada orang-orang kafir Quraisy untuk menentukan pilihan apakan mau beriman kepada Allah swt atau kafir dan tidak mau beriman kepada Allah swt. Tugas dari Rasul adalah menyampaikan saja,
Toleransi dalam beragama.
=> surat al-kahfi ayat 29
Kebenaran (akhlak, yakni sesuatu yang mantap dan tidak mengalami perubahan) milik Allah adlah harga mati karena sumbernya hanya Allah swt.