Contoh konflik kolektif dalam masyarakat ​

Posted on

Contoh konflik kolektif dalam masyarakat ​

Contoh konflik kolektif dalam masyarakat adalah dalam pesta demokrasi yang diadakan dalam kurun waktu lima tahun sekali yaitu ketika pemilihan pemimpin negara atau wakil rakyat atau yang lebih dikenal dengan kegiatan pemilu.

PEMBAHASAN :

Masyarakat tidak selalu berada dalam satu pendapat atau saling merangkul satu sama lain, salah satu contoh konflik kolektif terbesar adalah ketika diadakan pemilihan presiden atau pemilu, masyarakat satu sama lain akan saling menjatuhkan dan mengajukan argumentasi masing-masing, memicu konflik dan mengedepankan keegoisan masing-masing pihak demi mendukung calon pilihanya masing-masing. Dampak dari konflik tersebut akan sangat buruk, dimana masyarakat akan terbagi menjadi dua kubu, saling menyerang dan fitnah akan tersebar luas sehingga tidak akan ada yang mau mengalah dan jauh dari kata perdamaian, pihak yang di rugikan adalah negara tersebut, akan berdampak sangat negatif apabila salah satu pilihanya memenangi proses pemilihan umum dan diangkatnya menjadi presiden, itu akan memicu ketegangan antar sesama masyarakat, salah satu faktornya adalah maraknya berita palsu atau hoax, fitnah tersebar luas dan semua pihak akan merasa dirugikan dengan terpecahnya dua kubu elemen masyarakat. Itu adalah satu contoh konflik kolektif yang terjadi di masyarakat, kesadaran akan kebersamaan dan rasa saling menjaga satu sama lain perlu selalu dijaga dengan baik demi menjauhi konfilik-konflik yang seharusnya tidak perlu terjadi.

Pelajari lebih lanjut :

brainly.co.id/tugas/9991778

brainly.co.id/tugas/26517103

DETAIL JAWABAN

MAPEL : PPKn

KELAS : 11

MATERI : Mencermati Potret Budaya Politik Masyarakat Indonesia

KODE SOAL : 9

KODE KATEGORISASI : 11.9.9