Contoh penerapan moderasi beragama di lingkup negara
Jawaban:
Moderasi beragama adalah cara pandang dalam beragama secara moderat yakni memahami dan mengamalkan ajaran agama dengan tidak ekstrem, baik ekstrem kanan (pemahaman agama yang sangat kaku) maupun ekstrem kiri (pemahaman agama yang sangat liberal).
Contoh dari ajaran moderasi beragama yang bisa diedukasi pada para murid adalah dengan keadilan. Tidak boleh ada diskriminasi, meski seseorang menjadi minoritas karena keyakinannya berbeda. Semua murid wajib mendapatkan hak dan ajaran yang sama, dan tidak boleh dirundung hanya karena keyakinannya berbeda.