Contoh unsur unsur drama ​

Posted on

Contoh unsur unsur drama ​

Jawaban:

unsur unsur pada teks drama

Teks drama mengandung beberapa unsur di dalamnya

Alur, yaitu berupa rangkaian cerita yang terjadi pada drama.

Amanat, yaitu pesan yang terkandung dalam drama.

Tokoh, yaitu pelaku yang memerankan seorang karakter dalam cerita. Penokohan adalah penggambaran watak setiap tokoh. Ada 3 macam tokoh, protagonis yaitu tokoh yang menampilkan kebaikan, antagonis yaitu tokoh jahat atau tokoh penentang kebaikan, dan tritagonis yaitu tokoh pendukung protagonis.

Tema, yaitu ide pokok cerita atau gagasan.

Aneka sarana kesastraan dan kedramaan yang mendukung penampilan pelaku dalam suatu drama, contohnya tata panggung dan tata rias

maaf ya kalo salah

semoga membantu :)

semangat ya :)

Jawaban:

dialog tokoh amanat latar