Dalam ekonomi ada 3 jenis kegiatan yaitu produksi , konsumsi

Posted on

dan Distribusi Jelaskan dan berikan masing-masing contoh
nyata dalam kehidupan sehari-hari
?​

Dalam ekonomi ada 3 jenis kegiatan yaitu produksi , konsumsi

Jawaban Terkonfirmasi

Kegiatan ekonomi yaitu

  • Produksi
  • Distribusi
  • Konsumsi

Pembahasan :

Kegiatan ekonomi adalah serangkaian kegiatan yang dilakukan manusia dalam memenuhi kebutuhan hidupnya.

1. Produksi

Kegiatan yang dilakukan manusia untuk menghasilkan barang dan jasa yang berguna bagi kebutuhan dan pemenuhan manusia. Contoh, produksi catring untuk memenuhi kebutuhan akan makanan.

2. Distribusi

Kegiatan dimana setelah barang selesai di produksi maka akan didistribusikan ke daerah untuk memenuhi kebutuhan manusia. Contoh pendistribusian makanan catring menuju ke rumah warga.

3. Konsumsi

Kegiatan setelah dari kegiatan didistrubusi maka manusia akan menghabiskan barang tersebut sebagai memenuhi kebutuhannya. Contoh, penggunaan listrik.

Pelajari lebih lanjut

Pelajari tentang kegiatan ekonomi brainly.co.id/tugas/30563682

Pelajari tentang perkembangan ekonomi brainly.co.id/tugas/18126765

———————–

Detil Jawaban

Kelas :  10 SMA

Mapel : Ekonomi

Bab: Ilmu Ekonomi dan Permasalahannya

Kode kategori : 10.12.1

Kata kunci: Kebutuhan Manusia
, Kegiatan ekonomi, Distribsi, Konsumsi, Produksi