Dalam naskah pidato parsuasif dengan harapan dan pesan terdapat pada bagian…​

Posted on

Dalam naskah pidato parsuasif dengan harapan dan pesan terdapat pada bagian…​

Jawaban:

Pidato persuasif adalah pidato yang digunakan untuk meyakinkan audiensi atau pendengar agar percaya hingga mau melakukan sesuatu dalam suatu topik tertentu. Persuasi adalah bagian dari eksposisi. Eksposisi digunakan untuk meyakinkan pendengar atau pembaca dengan menyajikan argumen dari satu sudut pandang yang dibuktikan kebenarannya.

serupa.id

Type your search query and hit enter:

Ketik di sini

BERANDABAHASA INDONESIA

Pidato Persuasif: Contoh, Pengertian & Penjelasan Terlengkap

Oleh:

Gamal Thabroni

| Terbit: 20/07/2020

pidato-persuasif-contoh-teks-pengertian-ciri-struktur-unsur-eksposisi-penulisan-kaidah

Daftar Isi [Lihat]

Pengertian Pidato Persuasif

Pidato persuasif adalah pidato yang digunakan untuk meyakinkan audiensi atau pendengar agar percaya hingga mau melakukan sesuatu dalam suatu topik tertentu. Persuasi adalah bagian dari eksposisi. Eksposisi digunakan untuk meyakinkan pendengar atau pembaca dengan menyajikan argumen dari satu sudut pandang yang dibuktikan kebenarannya.

Lalu seperti apa pidato persuasif? Berikut adalah salah satu contoh terbaik dari pidato yang dibuat untuk memersuasi orang-orang untuk ikut bergerak memperhatikan dan menyelesaikan masalah pemanasan global (global warming) yang dibawakan oleh Greta Thunberg di 2019 UN Climate Action Summit atau KTT Iklim yang diadakan di kantor pusat PBB.

Contoh Pidato Persuasif Greta Thunberg: Pemanasan Global

Aktivis remaja Swedia Greta Thunberg menimbulkan kegemparan di PBB pada hari Senin, 23 September 2019. Pidatonya sempat viral karena kritik pedasnya atas kurangnya tindakan para pemimpin dunia terhadap perubahan iklim yang disebabkan oleh pemanasan global. Berikut adalah naskah pidatonya dipilah berdasarkan unsur dan struktur isi teks pidato.

Penjelasan:

MAAF KALO SALAH