dalam proses sejarah, lingkungan alam iut memengaruhi sejarah manusia misalnya dalam bentuk keadaan iklim, kandungan sumber daya alam,serta bencana alam, meskipun demikian, manusia tetaplahh pengerak sejarah karena manusia….
Bencana alam, keadaan iklim, hingga kandungan sumber daya alam bisa mempengaruhi sejarah manusia. Namun, manusia tetap menjadi penggerak sejarah karena manusia adalah subjek utama dan objek yang ada dalam sejarah. Dalam ilmu sejarah, manusia bisa dikatakan sebagai pemeran utama dalam kisah sejarah.
Pembahasan
Sejarah adalah ilmu yang mempelajari mengenai suatu kisah yang terjadi di masa lalu dan berkaitan dengan kehidupan manusia. Manusia sendiri adalah salah satu aspek utama yang ada pada sejarah. Menurut beberapa ahli, manusia seakan menjadi pemain utama dalam kisah sejarah karena manusia merupakan subjek dan juga objek utama yang ada pada ilmu sejarah.
Pelajari lebih lanjut
Materi tentang dimensi utama dalam sejarah brainly.co.id/tugas/6517007
#BelajarBersamaBrainly #SPJ4