a. 38 cm
b. 40 cm
c. 44 cm
d. 50 cm
Dalam sebuah drum yang berbentuk tabung dengan jari jari alas 70 cm terdapat air dengan volume 616 liter. tinggi air dalam tabung adalah….
= 616.000 cm³ ÷ 15.400 cm²
= 40 cm (B.)
Tinggi air dengan volume dan jari-jari tabungnya adalah . Simak penjelasannya berikut ini.
Pembahasan:
Untuk mencari tinggi air pada wadahnya maka kita harus membagi volume air tersebut terhadap luas alas wadahnya. Rumusnya adalah sebagai berikut :
× , maka:
Dimana:
= Volume .
= Luas Alas .
= Tinggi .
Penyelesaian Soal:
Diketahui:
Ditanyakan:
?
Penyelesaian:
Dengan rumus yang sudah diketahui maka kita harus menyamakan satuan, Satuan volume air diubah dari menjadi maka:
Selanjutnya mencari luas alas wadah air:
Langkah terakhir adalah mencari tinggi air dalam tabung dengan rumus yang sudah dibahas:
Kesimpulan:
Tinggi Air pada tabung adalah .
Detail Jawaban:
Kelas: XII
Mapel: Matematika
Bab: Geometri Bidang Ruang
Kode: 12.2.2