Dalam sebuah kebun bunga terdapat bunga mawar, bunga melati, dan bunga matahari. Pemilik kebun memetik dua bunga mawar, dua bunga melati, dan dua bunga matahari. Selanjutnya bunga yang telah dipetik itu ditunjukkan kepada pembelinya di toko bunga. Tentukan :a. Populasi b. Sampel

Posted on

Dalam sebuah kebun bunga terdapat bunga mawar, bunga melati, dan bunga matahari. Pemilik kebun memetik dua bunga mawar, dua bunga melati, dan dua bunga matahari. Selanjutnya bunga yang telah dipetik itu ditunjukkan kepada pembelinya di toko bunga. Tentukan :a. Populasi b. Sampel

Jawaban:

a. kebun bunga

b. dua bunga mawar, dua bunga melati, dua bunga matahari

Penjelasan dengan langkah-langkah:

a. polulasi nya adalah keseluruhan dari kebun bunga yang terdiri dari bunga mawar, melati, dan matahari.

b. sampel nya adalah sebagian kecil yang mewakili suatu populasi yaitu dua bunga mawar, dua bunga melati, dan dua bunga matahari