dalam sebuah pabrik sistem penggajian diberikan setiap minggunya Minggu lalu Pak Gunawan menerima gaji rp550.000 untuk bekerja selama 40 jam Jika Minggu ini Pak Gunawan menerima gaji rp206.250 maka hitunglah dalam Minggu ini Pak Gunawan bekerja selama berapa jam
Jawaban:
15 Jam
Penjelasan dengan langkah-langkah:
Rp550.000,00 : 40 = Rp13.750,00 /jam
Rp206.250,00 : Rp13.750,00 = 15 Jam
Semoga Membantu, mohon maaf bila salah