Dalam sistem peredaran darah manusia terdapat dua peredaran darah jelalaskan!
Jawaban:
peredaran darah manusia terbagi menjadi dua yaitu peredaran darah kecil dan peredaran darah besar.
- peredaran darah kecil yaitu pengangkutan darah dari bilik kanan yang mengandung co2 ke luar jantung menuju paru paru kemudian kembali ke jantung dengan darah kaya o2 melalui serambi kiri
- peredaran darah besar yaitu pengangkutan darah yang mengandung o2 dari bilik kiri ke luar jantung menuju organ tubuh kemudian kembali dalam bentuk sisa yaitu co2 ke serambi kanan.