Dalam tes matematika terdapat 40 nomor .perhitungan nilai tes tersebut menggunakan aturan berikut. Jika jawaban benar nilainya 4.jika jawaban salah-2. Jika tidak menjawab maka nilainya 0. Ibel mampu mengerjakan 36 soal dan 4diantarannya salah.nilai yang didapatkan ibel adalah…
Dari 36 soal yang dikerjakan 32 jawaban benar 4 jawaban salah.
32 × 4 = 128
4 × -2 = -8
128 – 8 = 120
Nilai yang didapat 120