Dampak positif dan negatif dalam persaingan pasar
.Dampak positif dari kompetisi / persaingan meliputi :
a) terjadinya peningkatan kualitas produk,
b) lebih terjamin ketersediaan produk,
c) meningkatnya kualitas sumber daya manusia,
d) terjadinya kewajaran harga karena efisiensi,
e) meningkatkan kualitas dan
f) meningkatnya teknologi.
2.Adapun dampak negatif dari kompetisi / persaingan meliputi :
a) Kemungkinan terjadinya pelanggaran etika bisnis,
b) kesulitan tumbuhnya bisnis pemula,
c) terjadinya perang harga yang merugikan bagi semua pesaing, dan
d) dapat menghasilkan bisnis monopoli dalam persaingan yang liar.
Positif terciptanya produk yg lebih beragam dan kreatif serta harga yg lebih dapat dipilih,
negatifnya banyak yg curang dengan menggunakan bahan tidak layak dan dijual murah sehingga konsumen rugi, lalu ada persaingan tidak sehat juga