Dampak yg ditimbulkan pemerintah yg tidak teransparan
Berikut ini dampak penyelenggaraan pemerintah yang tidak transparan,antara lain:
a.mendorong maraknya tindak pidana KKN
b.memunculkan terjadinya pungutan liar
c.persaingan dalam masyarakat menjadi tidak sehat
d.akan terjadi pelanggaran HAM
e.daya saing rendah
f.menimbulkan ketidakadilan dalam masyarakat.
Apabila pemerintah tidak transparan maka kemungkinan yang terjadi adalah kurangnya kepercayaan masyarakat terhadap pemerintah sehingga menimbulkan berbagai konflik.