Dari Magetan menuju Yogyakarta dapat ditempuh dengan menggunakan jalur darat. Perjalanan yang ditempuh jika hendak pergi ke Yogyakarta dari Magetan sejauh 140 km. Fenomena tersebut merupakan contoh konsep …

Posted on

Dari Magetan menuju Yogyakarta dapat ditempuh dengan menggunakan jalur darat. Perjalanan yang ditempuh jika hendak pergi ke Yogyakarta dari Magetan sejauh 140 km. Fenomena tersebut merupakan contoh konsep …

Jawaban :

Jarak Absolut

Penjelasan :

Dari Magetan menuju Yogyakarta dapat ditempuh dengan menggunakan jalur darat. Perjalanan yang ditempuh jika hendak pergi ke Yogyakarta dari Magetan sejauh 140 km. Fenomena tersebut merupakan contoh konsep Jarak Absolut karena terdapat Ruang yang menghubungkan antarlokasi antara Magetan dan Yogyakarta serta terdapat satuan panjang, yaitu 140 km. Dalam konsep Jarak, terdapat 2 jenis yaitu :

  • Jarak Absolut ( satuan panjang ) seperti meter, kilometer, mil, dan lain sebagainya.
  • Jarak Relatif ( Satuan Waktu ) seperti jam, menit, detik, dan lain sebagainya.

Penjelasan lebih lanjut tentang konsep esensial geografi, bisa kamu lihat dilampiran tersebut ya.

Semoga Membantu

Gambar Jawaban

Gambar Jawaban