Dasar negara usulan ir. soekarno dalam pidato di depan sidang BPUPKI​

Posted on

Dasar negara usulan ir. soekarno dalam pidato di depan sidang BPUPKI​

Jawaban:

Dalam sidang BPUPKI tanggal 1 Juni 1945, Soekarno menyampaikan pidato yang berisi gagasan tentang dasar negara.

Soekarno mengusulkan dasar negara yang terdiri dari lima poin berikut:

– Kebangsaan Indonesia

– Internasionalisme dan perikemanusiaan

– Mufakat atau demokrasi

– Kesejahteraan sosial

– Ketuhanan yang Maha Esa

Soekarno juga mengusulkan tiga dasar negara yang diberi nama Ekasila, Trisila, dan Pancasila.

Namun, pada akhirnya dasar negara yang dipilih adalah Pancasila,

Penjelasan:

Dasar negara yang diusulkan oleh Soekarno ada 5 dasar yang diberi nama Pancasila yang diambil dari Bahasa Sanskerta

panca artinya Lima

Sila artinya Dasar atau pedoman

Kelima sila tersebut yaitu

1. Kebangsaan Indonesia

2. Internasionalisme atau perikemanusiaan

3. Mufakat atau demokrasi

4. kesejahteraan sosial

5. Ketuhanan yang Maha Esa

Terimakasih semoga membantu

mhartonbrainly