Dayu mengendarai sepeda motor dengan kecepatan 65 km/jam.

Posted on

jarak yang ditempuh Dayu selama 12 jam adalah ………
a. 77 km. c. 770 km.
b. 680 km. d. 780 km.​

Dayu mengendarai sepeda motor dengan kecepatan 65 km/jam.

Jawab:

(d) 780 km

Penjelasan dengan langkah-langkah:

65 km ditempuh dalam satu jam

Selama 12 jam, kalikan 65 dengan 12

maka

65 x 12 =

780 km (d) ✅

___________

#StayPositive – kexcvi

Jawab:

d. 780 km

Penjelasan dengan langkah-langkah:

jika 65km/jam berarti agar dapat mencari hasilnya kita harus mengkalikan 65km dengan jarak yang ditempuh Dayu.

65km × 12 jam = 780km