A. Al-Qur'an sebagai sumber spiritual
B. Al Quran sebagai dasar hukum dan moral
C. Al Quran sebagai sumber ilmu pengetahuan dan teknologi
D. Al Quran sebagai dasar pegangan hidup
E. Al Quran sebagai pembawa kabar gembira
Degradasi moral yang saat ini terjadi dikarenakan masuknya budaya barat yang tidak terfilter secara arus era digital yang terus berkembang membuat diri kita sebagai seorang pelajar Muhammadiyah untuk waspada dan kembali kepada ajaran agama sebagai pegangan. hal ini menunjukkan
Berdasarkan ilustrasi di atas menunjukkan bahwa Al Qur'an berfungsi sebagai pegangan hidup umat islam. Sehingga umat islam yang selalu berpegang atau berpedoman kepada Al Qur'an akan dapat menfilter diri dari pengaruh buruk era digital ini.
Pembahasan
Al Qur'an merupakan kitab suci yang mengandung wahyu Allah yang Alllah turunkan kepada Nabi Muhammad melalui perantara malaikat Jibril secara beransur-ansur. Kitab suci Al Qur'an memiliki banyak fungsi bagi kehidupan manusia seperti:
- Kitab suci Al Qur'an berfungsi sebagai sumber ilmu pengetahuan (Hal ini sesuai dengan isi dari firman Allah yanga ada di dalam Surah Al A'raf ayat 52).
- Kitab suci Al Qur'an berfungsi sebagai bahan ilmu sejarah tentang kisah masa lalu (Hal ini sesuai dengan isi dari firman Allah yanga ada di dalam Surah Yusuf ayat 111).
- Kitab suci Al Qur'an berfungsi sebagai panduan rujukan ketika berselisih pendapat (Hal ini sesuai dengan isi dari firman Allah yanga ada di dalam Surah An Nisa ayat 59).
- Kitab suci Al Qur'an berfungsi sebagai bahan referensi hidup di muka bumi (Hal ini sesuai dengan isi dari firman Allah yanga ada di dalam Surah Ar Ra'd ayat 3).
- Kitab suci Al Qur'an berfungsi sebagai petunjuk bagi orang orang yang bertaqwa (Hal ini sesuai dengan isi dari firman Allah yanga ada di dalam Surah Al Baqarah ayat 2).
Pelajari lebih lanjut
- Materi tentang fugsi al qur'an berdasarkan surah al isra ayat ke 9, di link brainly.co.id/tugas/25837397
- Materi tentang jumlah suhuf yang Allah turunkan kepada nabi dan rasul, di link brainly.co.id/tugas/25902286#
- Materi tentang isim mufrad dari kata suhuf dan penjelasan isim berdasarkan jumlahnya, di link brainly.co.id/tugas/25863973#
================================
Detail jawaban
Kelas : VIII
Mata pelajaran : Agama
Bab : Iman Kepada Kitab Allah SWT
Kode soal : 8.14.2
#AyoBelajar