denah pekarangan pak Bayu digambar bentuk persegi panjang dengan ukuran 12 x 8 cm jika denah tersebut menggunakan skala 1 / 300 luas pekarangan pak bayi sebenarnya adalah​

Posted on

denah pekarangan pak Bayu digambar bentuk persegi panjang dengan ukuran 12 x 8 cm jika denah tersebut menggunakan skala 1 / 300 luas pekarangan pak bayi sebenarnya adalah​

Jawaban singkat:

Luas pekarangan pak Bayu sebenarnya adalah 864 m²

Penjelasan dg langkah²:

Panjang sebenarnya = panjang di denah : skala

Panjang sebenarnya = 12 cm : frac{1}{300}

Panjang sebenarnya = 12 cm x 300

Panjang sebenarnya = 3.600 cm

Panjang sebenarnya = 36 m

lebar sebenarnya = lebar di denah : skala

lebar sebenarnya = 8 cm : frac{1}{300}

lebar sebenarnya = 8 cm x 300

lebar sebenarnya = 2.400 cm

lebar sebenarnya = 24 m

Luas pekarangan sebenarnya = panjang x lebar

Luas pekarangan sebenarnya = 36 m x 24 m

Luas pekarangan sebenarnya = 864 m²