denah sawah pak Dullah dalam sertiikat tanah berskala 1:500 beukuran 12 cm X 8 cm. keliling sawah pak Dullah sebenarnya adalah..
Keliling = (12 x 500) +( 8 x 500) + (12 x 500)+( 8 x 500)
keliling = 20.000 cm => 200 meter
12 cm x 500 = 6000 cm
8 cm x 500 = 4000 cm
Rumus keliling persegi panjang adalah 2x(p+l)
berarti = 2x(6000 cm + 4000 cm)=
2 x 10.000 cm = 20.000 cm
Jadi kelilingnya 20.000 cm