Devi pergi membeli jajan ke warung. Ia membeli 3 Chiki yang seharga Rp1.000, karena ia haus lalu Devi membeli 1 minuman gelas seharga Rp1.000, ia juga membeli 4 kue kecil yang seharga Rp500.
Jawab pertanyaannya!
1. Berapakah total keseluruhan jajanan Devi?
2. Berapa uang kembaliannya Devi?
Tolong di jawab ya……Cerita MTK nyaa..
Mapel:MTK
@deviverdamaya
No copas
No Google
Devi mempunyai uang sebesar Rp10.000
Jawaban:
1. chiki = 1.000 × 3 = 3.000
kue kecil = 500 × 4 = 2.000
minuman = 1.000
3.000+2.000+1.000
= 6.000
jadi total keseluruhan uang jajan devi adalah 6.000
2. 10.000 – 6.000
= 4.000
jadi uang kembalian yang diterima devi adalah 4.000
Jawaban:
Total jajan Devi
(3×1.000)+1.000+(4×500)
3.000+1.000+2.000
6.000
Uang kembalian Devi
10.000-6.000
4.000