Di bawah ini yang merupaka contoh kalimat pasif adalah…. *

Posted on

A. Dalam kegiatan tersebut, Rizal ditunjuk sebagai ketua pelaksana.
B. Bu Lana mengajarkan mata pelajaran Bahasa Indonesia di SD Tunas Global.
C. Sebelum mengerjakan ulangan Bahasa Indonesia terlebih dahulu harus baca
soalnya berulang-ulang.
D. Untuk menghindari covid-19 kita harus mematuhi protokol kesehatan.

Di bawah ini yang merupaka contoh kalimat pasif adalah…. *

Kalimat pasif mempunyai ciri utama yaitu predikatnya berimbuhan di, ter dan ter-kan. Dari pernyataan diatas yang termasuk kalimat pasif adalah dalam kegiatan tersebut, Rizal ditunjuk sebagai ketua pelaksana. Yang menyebabkan itu kalimat pasif adalah kata "ditunjuk" karena predikatnya berimbuhan di

Opsi > A

Semoga Membantu :)