Di kelas B berjumlah 35 Maha siswa . Setelah didata, 21 mahasiswa menyukai pelajaran Matematika, 20 anak menyukai pelajaran Akuntansi, dan 10 anak menyukai kedua-duanya. Maka tentukanlah Jumlah anak yang tidak menyukai kedua-duanya.

Posted on

Di kelas B berjumlah 35 Maha siswa . Setelah didata, 21 mahasiswa menyukai pelajaran Matematika, 20 anak menyukai pelajaran Akuntansi, dan 10 anak menyukai kedua-duanya. Maka tentukanlah Jumlah anak yang tidak menyukai kedua-duanya.

Dik

35 jumlah siswa (S)

21 yg suka matematika (a)

20 yg suka akuntansi (b)

10 yg suka keduanya (c)

Dit

yg TDK suka keduanya (x)

jb

jlh siswa = jlh suka MTK – jlh yg suka keduanya + yg suka keduanya + jlh yg suka akuntansi – yg suka keduanya + yg TDK suka keduanya.

maka

S = a – c + c + b – c + x

35 = 21 – 10 + 10 + 20 – 10 + x

35 = 31 + x

x = 35 – 31

x = 4

jd yg tidak suka keduanya 4 siswa