di masyarakat, kida dapat menjumpai berbagai kelompok sosial. perbedaan kepentingan antar kelompok dapat menimbulkan di masyarakat. seperti apakah cara meminimalkan konflik yang timbul dari perbedaan kelompok sosial
Jawaban Terkonfirmasi
Berdasarkan Soerjono Soekanto, pemicu timbulnya masalah atau konflik yang terjadi di masyarakat ataupun dalam kelompok adalah:
- Dalam jangka waktu yang lama mengalami frustasi
- Adanya ketersinggungan
- Merasa dirugikan
- Munculnya ancaman yang berasal dari luar
- Adanya perlakuan yang tidak adil
- Bidang-bidang yang bersifat sensitif terkena imbasnya
Untuk menghindari konflik yang bisa terjadi maka kita harus meningkatkan rasa toleransi, memastikan suatu kelompok agar bisa berjalan sesuai dengan apa yang dituju, dan bersikap adil antara sesama anggota kelompok.
Pelajari lebih lanjut Sosiologi kelas 11:
- 3 kriteria suatu himpunan masyarakat: brainly.co.id/tugas/20822942
- partikualrisme: brainly.co.id/tugas/20822945
- Indikator perkembangan kelompok: brainly.co.id/tugas/20823022
- Kelas: 11
- Mapel: Sosiologi
- Bab: Kelompok sosial di masyarakat
- Kode: 11.20.1