Pertanyaannya Banyak pohon jati yang berusia lebih dari 11 tahun adalah
Di sebuah kebun terdapat sekitar 40 pohon jati.Data usia pohon jati (dalam tahun)disajikan dalam tabel berikut.Usia pohon 2,5,8,11,14,17 dan Banyak pohon 5,x+3,7,12,x-1,4.
Jawaban Terkonfirmasi
Untuk menentukan x,
=> 5 + x +3+ 7 + 12 + x -1 + 4 = 40
=> 2x + 30 = 40
=> 2x = 40 -30
=>2x = 10
=> x = 5
urutan frekuensi : 5, 8, 7, 12, 4, 4
Jadi yang berusia > 11 tahun = 4+4 = 8 pohon.