Diagnosa gangguan elektrolit berhubungan dengan ?

Posted on

Diagnosa gangguan elektrolit berhubungan dengan ?

Jawaban:

Diagnosa gangguan elektrolit berhubungan dengan?

Penjelasan:

Elektrolit adalah cairan penting yang mengontrol berbagai fungsi fisiologis. Elektrolit dapat berupa kalsium, klorida, magnesium, fosfat, kalium/ sodium. Zat tersebut terkandung dalam darah, cairan tubuh maupun urine. Elektrolit harus dijaga kandungannya dengan seimbang agar tubuh berfungsi dengan baik.

Jika kandungnya tidak seimbang, dapat memengaruhi berbagai sistem tubuh yang vital. Gangguan Elektrolit terjadi saat elektrolit terlalu tinggi maupun rendah. Gangguan Elektrolit dapat menyebabkan masalah yang sangat serius seperti koma, kejang, dan berhentinya detak jantung.

Beberapa gejala umum gangguan Elektrolit:

  • letih dan lesu
  • kejang
  • detak jantung tidak teratur
  • mual dan muntah
  • sakit kepala
  • kesemutan dan mati rasa
  • mengalami kelemahan otot/ kram
  • diare atau sembelit

Semoga bisa membantu:)

Maaf jika salah

Pertanyaan :

Diagnosa gangguan elektrolit berhubungan dengan ?

✏️✏️ Jawaban beserta penjelasan ✏️✏️

↪️ Secara terminologi, pengertian diagnosa adalah penetapan suatu keadaan yang menyimpang atau keadaan normal melalui dasar pemikiran dan pertimbangan ilmu pengetahuan. Gangguan Elektrolit dapat menyebabkan masalah yang sangat serius seperti koma, kejang, dan berhentinya detak jantung ↩️

#SemogaBermanfaat

#MaapKalauSalah

#BelajarBersamaBrainly

@nazunaoikawa688