Diagram lingkaran di atas menunjukkan data pekerjaan orang tua siswa SD Nusantara.Jika banyak orang tua siswa yang bekerja sebagai pegawai swasta ada 8 orang,banyak orang tua siswa yang bekerja sebagai PNS adalah…

Posted on

Diagram lingkaran di atas menunjukkan data pekerjaan orang tua siswa SD Nusantara.Jika banyak orang tua siswa yang bekerja sebagai pegawai swasta ada 8 orang,banyak orang tua siswa yang bekerja sebagai PNS adalah...

Diagram lingkaran di atas menunjukkan data pekerjaan orang tua siswa SD Nusantara.Jika banyak orang tua siswa yang bekerja sebagai pegawai swasta ada 8 orang,banyak orang tua siswa yang bekerja sebagai PNS adalah…

Jawaban Terkonfirmasi

Jumlah orang tua seluruhnya = a

pegawai swasta
8 = 16/100 x a
800 = 16a
a = 50 orang

PNS = (100 – 16 – 30 – 10)/100 x 50
= 44/100 x 50
= 22 orang

Jawaban Terkonfirmasi

Pns = 100 – ( 30 + 10 + 16 )
= 100 – 56
= 44persen

Jawab = PNS = 44 persen / 16 persen × 8 orang
= 22
Jadi banyak orang yang bekerja di PNS sebanyak 22 orang

Semoga membantu ☺ jangan lupa jadikan jawaban terbaik dan terima kasih ☺