5 poin
A.kemustahilan
B.kesaktian
C.anonim
D.istana sentris
E.Bahasa
Diambilnya pisau, lalu ditorehnya gendang itu. Maka Putri Ratna Sari keluar dari gendang itu. Karakteristik hikayat pada penggalan teks di atas yaitu…. *
Jawaban: B. Kesaktian
Penjelasan:karakteristik hiyakat, yaitu:
Terdapat kemustahilan-kemustahilan di dalam cerita
Terdapat kesaktian pada tokoh-tokoh di dalam cerita
Karakteristik hikayat pada penggalan teks di atas adalah kesaktian pada tokoh-tokohnya. Hal tersebut ada dalam kutipan "Diambilnya pisau, lalu ditorehnya gendang itu. Maka Putri Ratna Sari keluar dari gendang itu." Keluarnya Putri Ratna Sari dair gendang hanya dengan ditorehkan pisau merupakan suatu kesaktian seorang tokoh.
Berdasarkan analisis di atas, karakteristik hikayat pada penggalan teks di atas yaitu KESAKTIAN