Diketahui data sebagai berikut (dalam ribuan rupiah) · GNP 275.000.000 · NNP 163.250.000 · Pajak langsung 1.750.000 · Pajak tidak langsung 1.250.000 · Pajak perseroan 5.000.000 · Laba yang tidak dibagi 2.500.000 · Transfer payment 13.000.000 Dari data di atas, besarnya personal income (PI) adalah … .

Posted on

Diketahui data sebagai berikut (dalam ribuan rupiah) · GNP 275.000.000 · NNP 163.250.000 · Pajak langsung 1.750.000 · Pajak tidak langsung 1.250.000 · Pajak perseroan 5.000.000 · Laba yang tidak dibagi 2.500.000 · Transfer payment 13.000.000 Dari data di atas, besarnya personal income (PI) adalah … .

Jawaban Terkonfirmasi

Berdasarkan data yang telah dihitung, jumlah Personal Income adalah sebesar Rp167.500.000. Penghitungan sebagai berikut:
Rumus:
GNP   : GDP + Pendapatan WNI di LN (luar negeri) – Pendapatan Asing Dalam Negeri

NNP   : GNP – penyusutan

NNI     : NNP – pajak tak langsung

PI         : NNI + transfer bonus payment – laba ditahan – asuransi – pajak perseorangan

Maka untuk mendapatkan PI, rumus mudahnya berdasarkan data adalah
PI = NNP – Pajak tak langsung + transfer payment – laba ditahan – pajak perseorangan
PI = 163.250.000 – 1.250.000 + 13.000.000 – 2.500.000 – 5.000.000
PI = Rp167.500.000

Semoga membantu dan semangat belajar!
Kelas: 11
Materi: Pendapatan Nasional
Kata kunci: Personal Income