Diketahui luas sebuah lingkaran 1.256 cm persegi dan pi:3,14 Keliling lingkaran tersebut adalah??
Jawaban Terkonfirmasi
Jawabanya c. 125,6 cm
caranya ada d gambar 🙂
Panjang jari jari lingkaran = √1256 : 3,14
= √400
= 20 cm panjang jari jari lingkaran
diameter lingkaran = 20 x 2
= 40 cm
Keliling lingkaran = πd
= 3,14 x 40
= c. 125,6 cm