Diketahui luas sebuah persegi panjang 108 cm2. Jika lebar persegi panjang itu 9 cm, maka keliling persegi panjang itu adalah …​

Posted on

Diketahui luas sebuah persegi panjang 108 cm2. Jika lebar persegi panjang itu 9 cm, maka keliling persegi panjang itu adalah …​

Jawaban:

Diketahui luas sebuah persegi panjang 108 cm². Jika lebar persegi panjang itu 9 cm, maka keliling persegi panjang itu adalah …

Hitung panjangnya!

L = p x l

108 = p x 9

108 = 9p

9p = 108

p = 108/9

p = 12cm

maka kelilingnya:

=> 2(p + l)

=> 2(12cm + 9cm)

=> 2(21cm)

=> 42cm

Jawab:

P =luas ÷ lebar

P = 108 ÷ 9

P = 12 cm

K = 2 x ( p + l )

K = 2 x ( 12 cm + 9 cm )

K = 2 x 21 cm

K = 42 cm