Diketahui P ={47,53 59, 61,67 himpunan P dinyatakandengan notasi pembentuk himpunan adalah…
Jawaban:
P = { x / 46 < x < 68, x bilangan prima }
JAWABAN :
Himpunan dapat dinyatakan dengan 3 cara, yaitu :
- Notasi pembentuk himpunan
- Menyebut sifat anggotanya
- Menyebut anggota himpunannya
DIKETAHUI :
P = {47, 53, 59, 61, 67}
Jika dinyatakan dengan notasi pembentuk himpunan, maka :
P = {x | 46 < x < 68, x anggota bilangan prima}