Invers fungsi f dinyatakan dalam himpunan pasangan berurutan…….
a. {(2,5), (4,11), (6,17), (8,23)}
b. {(2,5), (4,11), (6,17), (23,8)}
c. {(2,5), (4,11), (17,6), (23,8)}
d. {(5,2), (11,4), (17,6), (23,8)}
e. {(5,2), (11,4), (17,8), (23,6)}
Ket*
> = panah ke arah kanan
Tolong Bantu jawab ya dengan penjelasan nya 🙂
q digambarkan oleh diagram panah di atas.”>
Diketahui p={2,4,6,8} dan q={5,11,17,23}. Fungsi f : p>q digambarkan oleh diagram panah di atas.
Jawaban:
D. {(5,2), (11,4), (17,6), (23,8)}
Penjelasan dengan langkah-langkah:
invers adalah kebalikan dari fungsi asal