diketahui panjang busur lingkaran adalah 22cm ,jika sudut pusat yg menghadap busur adalah 120 derajat ditanya panjang jari2
Jawaban Terkonfirmasi
Jawabannya:
Mapel : Matematika
Bab : Lingkaran
Sub Bab : Panjang Busur Lingkaran
Pembahasan:
P. Busur = alfa/360°. K. Lingkaran
22 cm = 120°/360°. 2πr
22 cm = 1/3. 2. 3,14. r
22 cm = 6,28/3. r
r = 22 cm × 3 / 6,28
r = 66 cm / 6,28
r = 10,5 cm → Jwbnya
# Maaf Kalo Salah