a. 7
b. 14
c. 21
d. 42
Diketahui panjang busur suatu lingkaran adalah 44 cm, jika sudut pusat yang menghadap busur yang sama 60̊, maka panjang jari-jari juring lingkaran tersebut adalah … cm
Jawaban:
keliling lingkaran = 44 × 360/60 = 264
264 = 2 × 22/7 × r
r = 264/2 × 7/22
r = 42 cm