Diketahui panjang sebuah balok adalah tiga kali lebarnya.jika lebar 8cm,dan tinggi 12cm, berapakah volume balok tersebut?
Jawaban:
2.304cm
Penjelasan dengan langkah-langkah:
diketahui panjang sebuah balok adalah tiga kali lebarnya, jika lebar 8cm, dn tinggi 12cm, berapakah volume balok trsebut.
Penjelasan dengan langkah-langkah:
lebar: 8 cm
panjang : 3 kali dari lebar berarti 24 cm
tinggi : 12 cm
volume:…?
rumus volume:p×l×t
volume: 24×8×12 = 2.304cm³