jika pada suhu dan tekanan tertentu sebanyak 5 liter gas metana CH4 dibakar sempurna dengan oksigen, tentukan:
a. volume gas O2 yang habis bereaksi
b. volume gas CO2 yang dihasilkan
Diketahui reaksi : CH4 + O2 -> CO2 + H2O (reaksi blm setara)
Jawaban Terkonfirmasi
CH4 + 2 O2 => CO2 + 2 H2O
5 liter
koefisien reaksi = 1 : 2 : 1 : 2
a. volume O2 = 2 x volume CH4 = 2 x 5 = 10 liter
b. volume CO2 = volume CH4 = 5 liter