Diketahui sebuah tabung dengan diameter 9cm dan tinggi 10 cm berapa volume
Penjelasan dengan langkah-langkah:
Diketahui :
Diameter = 9 cm
Jari Jari = 4,5 cm
Tinggi = 10 cm
Ditanyakan :
V?
Jawab :
Volume
= πr² × t
= 3,14 × 4,5 cm × 4,5 cm × 10 cm
= 63,585 cm ² × 10 cm
= 635,85 cm³