Diketahui volume balok 540 cm³ dengan panjang sisi 15 cm lebar 9 cm Berapa tinggi balok tersebut
Penjelasan dengan langkah-langkah:
V = 540
p × l × t = 540
15 × 9 × t = 540
135 × t = 540
t =
t = 4 cm
jadi, tinggi balok tersebut adalah 4 cm
⇒ Semoga bermanfaat
Jawaban:
15×9×4
Penjelasan dengan langkah-langkah:
P×L×T
=15×9×4
=540cm³