Dilihat dari fungsinya Seni Rupa dikelompokkan menjadi dua, yaitu

Posted on

2 poin

A. Seni rupa 2 dimensi dan seni rupa 3 dimensi

B. Seni rupa murni dan seni rupa 2 dimensi

C. Seni rupa kriya dan seni rupa desain

D. Seni rupa murni dan seni rupa terapan

2. Kegiatan Seni Rupa yang melibatkan gagasan imajinasi media dua dan tiga dimensi dengan memperhatikan proporsi, komposisi, keseimbangan dan gelap terang disebut

2 poin

A. Mengukir

B. Memahat

C. Menggambar

D. Merajut

3. Gambar merupakan hasil karya seni rupa murni berwujud

2 poin

A. Dua dimensi

B. Tiga dimensi

C. Empat dimensi

D. Tidak berdimensi

4. Menggambar flora, fauna dan benda alam sama halnya dengan menggambar

2 poin

A. Tumbuhan, binatang, dan manusia

B. Binatang, tumbuhan dan benda geometris

C. Benda kubustis dan silindris

D. Tumbuhan, binatang dan benda

tolong di bantu ya kak​

Dilihat dari fungsinya Seni Rupa dikelompokkan menjadi dua, yaitu

Jawaban:

1) D. Seni rupa murni dan seni rupa terapan

2) C. Menggambar

3) A. Dua dimensi

4) D. Tumbuhan, binatang, dan benda

Penjelasan:

1) Seni rupa dilihat dari segi fungsinya dibedakan menjadi dua yaitu seni rupa murni dan seni rupa terapan, proses penciptaan seni rupa murni lebih menitik beratkan pada ekspresi jiwa semata misalnya lukisan, sedangkan seni rupa terapan proses pembuatannya memiliki tujuan dan fungsi tertentu misalnya seni kriya.

3) Karya seni ini hanya memiliki panjang dan lebar saja. Sehingga gambar merupakan karya seni rupa yang berwujud Dua dimensi.

4) Menggambar flora fauna dan benda alam sama halnya dengan menggambar bentuk yang objeknya binatang, tumbuhan, dan benda.

Semoga membantu