Distribusi yang tidak merata menimbulkan kesenjangan sosial di masyarakat karena adanya perbedaan dalam kesempatan memperoleh sumber daya yang dilembagakan. Hal ini berkaitan dengan status sosial yang dimiliki seseorang. Pernyataan tersebut menggambarkan bahwa kesenjangan sosial berkaitan erat dengan . . . .

Posted on

a. mobilitas sosial
b. perubahan sosial
c. stratifikasi sosial
d. diferensiasi sosial
e. konstruksionisme sosial

Distribusi yang tidak merata menimbulkan kesenjangan sosial di masyarakat karena adanya perbedaan dalam kesempatan memperoleh sumber daya yang dilembagakan. Hal ini berkaitan dengan status sosial yang dimiliki seseorang. Pernyataan tersebut menggambarkan bahwa kesenjangan sosial berkaitan erat dengan . . . .

Jawaban:

a. mobilitas sosial

Penjelasan:

karena pada soal tertulis "Distribusi yang tdk merata" yang berarti pendistribusian SDA yg tdk merata telah menyebabkan mobilitas seseorang turun menjadi status sosial yg lbh rendah