Dr.Wahidin Soedirohusodo menggagas organisasi yang bertujuan memajukan pendidikan dan meninggikan martabat bangsa. Gagasan tersebut melahirkan organisasi ”Budi Utomo”. Organisasi pertama pada zaman pergerakan nasional.

Posted on

Kegiatan yang perlu diteladani dari peristiwa tersebut dan dapat diterapkan untuk membangkitkan semangat generasi muda saat ini adalah….
A. meyakinkan kepada generasi muda bahwa mereka adalah penerus dan pejuang bangsa
B. menjaga sikap persatuan dengan meningkatkan nilai-nilai kejujuran, loyalitas dan tanggung jawab
C. berinterkasi dengan siapapun dengan menghilangkan perbedaan dan karkteristik kedaerahan
D. menyelenggarakan kegiatan terkait dengan kepemudaan di seluruh wilayah Indonesia secara rutin

Dr.Wahidin Soedirohusodo menggagas organisasi yang bertujuan memajukan pendidikan dan meninggikan martabat bangsa. Gagasan tersebut melahirkan organisasi ”Budi Utomo”. Organisasi pertama pada zaman pergerakan nasional.

Jawaban Terkonfirmasi

Hal-hal yang perlu diteladani dari terjadinya peristiwa tersebut yang bisa dipakai untuk membangkitkan semangat generasi muda yaitu…

  • Jawaban a, c dan d salah, karena bukan salah satu hal yang tepat yang patut untuk diteladani dalam membangkitkan semangat generasi muda.
  • Jawaban b benar, karena hal-hal yang perlu diteladani dari terjadinya peristiwa tersebut yang bisa dipakai untuk membangkitkan semangat generasi muda yaitu menjaga sikap persatuan dengan meningkatkan nilai-nilai kejujuran, loyalitas dan tanggung jawab.

Jadi jawaban yang benar adalah B.

Pembahasan

Budi Utomo merupakan sebuah organisasi yang dibentuk oleh beberapa mahasiswa dengan sebutan mahasiswa STOVIA (School tot Opleiding van Indische Artsen). Tokoh-tokoh dari pendiri organisasi Budi Utomo di antara lain yaitu Dr Soetomo, Soeradji Tirtonegoro, Goenawan Mangoenkoesoemo dll.

Dalam kongres yang pertama organisasi Budi Utomo yang diadakan di Yogyakarta yaitu pada Oktober tahun 1908, tujuan dari organisasi ini turut dipaparkan. Pada saat kongres, Budi Utomo telah berhasil mengumpulkan yaitu 1.200 anggota hanya dalam waktu 5 bulan saja.

Setelah semakin banyak dukungan dari para pemuda untuk memberi kesempatan kepada golongan tua untuk menjabat. Dalam kongres tersebut, telah terpilih Raden Adipati Tirtokusumo yaitu sebagai ketua, dan dr. Wahidin Soedirohoesodo sebagai wakil ketua.

Adapun tujuan yang utama dari organisasi Budi Utomo ini yaitu untuk menjamin kehidupan bangsa yang lebih terhormat. Fokus dari organisasi ini yaitu dalam bidang sosial, pendidikan, pengajaran, dan kebudayaan.

Pelajari lebih lanjut

Materi penjelasan tentang latar belakang Budi Utomo pada link

brainly.co.id/tugas/1397782

Materi penjelasan tentang pendiri Budi Utomo pada link

brainly.co.id/tugas/720421

Detil Jawaban

Kelas     : SMP/SMA

Mapel    : PPKN

Bab        : –

Kode      : –

#AyoBelajar