Dua buah bola besi berdiameter 6 cm dimasukkan ke dalam tabung dengan jari-jari alas 6 cm, tinggi 10 cm yang setengahnya terisi air. Ketinggian air sekarang adalah

Posted on

Dua buah bola besi berdiameter 6 cm dimasukkan ke dalam tabung dengan jari-jari alas 6 cm, tinggi 10 cm yang setengahnya terisi air. Ketinggian air sekarang adalah

Jawaban Terkonfirmasi

Dua buah bola besi berdiameter 6 cm dimasukkan ke dalam tabung dengan jari-jari alas 6 cm, tinggi 10 cm yang setengahnya terisi air. Ketinggian air sekarang adalah

didapatkan hasil ketinggian air sebagai berikut dengan volume yaitu = 792 cm^3

Pembahasan

Haloo adik adik yang ganteng ganteng dan cantik cantik balik lagi nih sama kakak kece. Gimana kabar kalian? Insyaallah sehat sehat terus yaa. Kali ini kakak a1m akan mencoba membantu menjawab pertanyaan ini ya, kuy deh dibaca pelan pelan biar masuk hati

diketahui

a. 2 buah bola

d = 6 cm

maka r = 3 c

b. tabung

r = 6 cm

t = 10 cm

air setengah tabung

Penjelasan dengan langkah-langkah:

pertama kita harus mencari volume bola

V bola = 2 (4/3 x phi x r x r x r)

V bola = 2 (4/3 x 22/7 x 3 x 3 x 3)

V bola = 226,28 cm^3

kemudian kita cari volume tabung

V tabung = phi x r^2 x t

V tabung =22/7 x 6 x 6 x 10

V tabung = 1131,42 cm^3

Lalu mencari tinggi air dalam tabung = 1/2 (1131,42 cm^3)

= 565,71 cm ^3

sehingga kita dapat mencari tinggi air pada tabung setelah dimasukan bola

= v bola + v air mula-mula

=226,28 cm^3 + 565,71 cm ^3

= 791,99 cm ^3

= 792 cm^3

Pengertian tabung

Tabung adalah suatu bangun ruang yang berada didimensi 3 yang dibatasi oleh dua sisi sejajar berbentuk lingkaran dibagian atas sebgaai tutup dan bawah sebagai alas, bersifat kongruen.

Sifat-sifat tabung

Tabung memiliki sifat sebagai berikut :

Memiliki dua sisi yang sma dan berbentuk lingkaran dan diselimuti oleh sisi bidang lengkung.

Memiliki dua rusuk yang melengkung

Tidak memiliki suatu titik sudut.

Unsur-unsur tabung

Memiliki 3 sisi yang terdiri dari sisi atas bawah dan sisi lengkung.

Dua rusuk tabung berbentuk lingkaran

Dan tidak memiliki titik sudut

Jarak antara sisi atas dan sisi bawah disebut sebagai tinggi tabung

Luas tabung, Luas permukaan dan volume tabung

L tabung =  2x phi x r x t

Luas Permukaan tabung = 2πr (r + t)

Volume tabung = phi x r x r x t

Demikian lah penjabar dari kakak, semoga dengan ilmu yang sedikiti ini dapat bermanfaat untuk adik adik semua.

Jangan lupa terus berusaha dan berdoa

Pelajari lebih lanjut

1. Sebutkan sifat sifat tabung

brainly.co.id/tugas/10738555

2. Hubungan Tabung, Kerucut, Bola

brainly.co.id/tugas/16722528

3. Volume tabung di samping adalah

brainly.co.id/tugas/19995143

—————————–

Detil jawaban

Kelas:  9 SMP

Mapel: Matematika

Bab 5 – Luas dan Volume Tabung, Kerucut, dan Bola

Kode: 9.2.2005

Kata kunci: Luas tabung, Volume Tabung, Kerucut, Bola, volume balok

#AyoBelajar

Gambar Jawaban

Gambar Jawaban

Gambar Jawaban

Gambar Jawaban